Berita kegiatan

Peringatan “Hari Krida Pertanian 2024”

Kegiatan pendampingan mahasiswa Agribisnis dalam praktek Penyuluhan Pertanian oleh Ir. Stefanus Deras, M.S bersama rombongan dari komisi PSE Keuskupan Agung Medan dalam rangka Laudato si “Bumi Rumah Kita Bersama” dalam rangka memperingati Hari Krida Pertanian di Desa Sei Beras Sekata pada tanggal 22 Juni 2024. Semoga menggairahkan mahasiswa belajar mengamati pengalaman empiris, menemukan masalah, dan mencari solusi pemecahan masalah dengan belajar teori di kampus Unika Jaya. Kolaborasi teori dan pengalaman empiris diharapkan pengetahuan terinternalisasi dalam diri mahasiswa Agribisnis. Gemuruh yel-yel “Hari Krida Pertanian…. menjadikan pertanian sebagai lumbung pangan dunia.”